welcome


I made this widget at MyFlashFetish.com.

Senin, 10 Januari 2011

motivasi.


Formatif ke Sepuluh
Manajemen Umum

Soal :
  1. Apa yang dimaksud dengan motivasi ?
Jawab : Motivasi adalah dorongan atau rangsangan yang di berikan kepada seseorang agar memiliki kemauan ntuk bertindak.

  1. Gambarkan framework (kerangka kerja ) dari motivasi ?
Jawab : motivasi bekerja didalam jiwa kita sendiri, bisanya motivasi bersumber dari cara-cara mendorong keadaan hati manusia untuk secara sadar melakukan suatu tindakan.

  1. Gambarkan teori hirarki kebutuhan dari Maslow ?
Jawab : bahwa seseorang berperilaku karena didorong oleh adanya keinginan untuk memperoleh pemenuhan dalam bermacam-macam kebutuhan
Gambarannya manusia bekerja untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.

  1. Jelaskan teori dua faktor dalam motivasi dari Herzberg ?
Jawab : teori ini menyatakan bahwa dalam setiap pelaksanaan pekerjaan akan terdapat dua faktor penting yang memepengaruhi pekerjaan,yaitu apakah perkerjaan tersebut dilaksanakan drngan baik atau tidak. Apabila dua faktor yang memengaruhi diperhatikan dengan baik, pelaksanaan pekerjaan akan berjalan dengan baik. Dua faktor tesebut adalah faktor syarat kerja dan faktor pendorong.

  1. Jelaskan teori ekpektasi sebagai model dari motivasi ?
Jawab : karena teori ekspektasi merupakan gambaran dari ujuan motivasi yang mencakup atau melingkupi dari teori-teori yang ada.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar